Categories: IssuePanggung

Arahan Presiden Joko Widodo: Konser Musik Sudah Bisa Mulai Jalan

WARTAMUSIK.com – Bali. Penyelenggaraan event konser musik sudah dapat digelar, menyusul perkembangan kondisi pandemi Covid-19 yang semakin membaik.

Hal ini disampaikan oleh Sandiaga Salahuddin Uno, Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif saat mendampingi Presiden Joko Widodo saat berkunjung ke Joyland Festival yang diselenggarakan di Taman Bhagawan Nusa Dua Bali, Jumat (25/03/2022) kemarin.

Baca Juga : “GEMAH RIPAH LOH SYMPHONY” Pertunjukan Akulturasi  Musik Hip Hop Dengan Orchestra

Menparekraf menambahkan, satu lagi yang membuat bahagia sempat menyaksikan Joyland Festival yang digelar di Nusa Dua. Ini merupakan konser besar pertama setelah dua tahun pandemi. 

“Presiden hadir sendiri dan memerintahkan kami dan Polri bahwa event-event musik difasilitasi, agar mereka mendapat izin dengan satu syarat protokol kesehatan dan vaksinasi lengkap namun lebih bagus lagi kalau sudah booster,” ujarnya.

Baca Juga : Konser Virtual Bahasa Cinta Neona Siap Hibur Keluarga Indonesia Akhir Pekan Ini

Bapak Presiden memberikan arahan lanjut Sandiaga Uno, konser musik ini sudah bisa jalan, untuk pembatasan penonton nanti dibicarakan bersama dengan penyelenggara yang penting sudah vaksin lengkap, booster lebih baik. 

Page: 1 2

Fatkhur rohim

Leave a Comment

Recent Posts

Langit Sore, Meluncurkan Proyek Ambisius dengan Merilis 50 Lagu di Tahun Ini

WARTAMUSIK.com – Yogyakarta. Di tengah gemuruh industri musik yang terus bertransformasi, grup musik asal Yogyakarta, Langit… Read More

4 days ago

Lyodra Rilis Album Kedua “Melangkah,” Tampilkan Kemampuan Sebagai Penyanyi dan Songwriter

WARTAMUSIK.com – Jakarta. Lyodra, kembali merilis album terbarunya yang bertajuk "Melangkah". Album ini merupakan karya… Read More

5 days ago

Ramai di Sosial Media, Meiska Merilis Video Musik “Keras Kepala” Kisahkan Perbedaan Dalam Hubungan

WARTAMUSIK.com – Jakarta. Solois muda Meiska Adinda, atau Meiska, memberikan kejutan manis untuk penggemarnya. Setelah merilis album perdana Hanya Figuran pada… Read More

6 days ago

Anya Geraldine Hidupkan Kembali Lagu Dangdut “Jablai”

WARTAMUSIK.com – Jakarta. Anya Geraldine, aktris yang kini sangat populer, siap merilis single terbarunya yang… Read More

1 week ago

METHOSA Suguhkan Rilisan Teerbaru “BANGUN ORANG WARAS”

WARTAMUSIK.com – Jakarta. Dengan ini, menyatakan, bahwa kemerdekaan adalah hak segala bangsa, dan seluruh golongan… Read More

1 week ago

for Revenge Rilis Single “Semula” Bertema Bargaining, Lanjutan Kisah di Tahapan Kesedihan

WARTAMUSIK.com – Jakarta. Band emo for Revenge kembali merilis single terbaru mereka berjudul “Semula”, melanjutkan… Read More

1 week ago