Categories: Single Terbaru

Ekspresi Pribadi Sheryl Sheinafia Tertuang dalam Album Jennovine

WARTAMUSIK.com – Jakarta. Setelah sekian banyak merilis single, kini Sheryl Sheinafia merilis album berjudul Jennovine. Album terbaru dara kelahiran 25 tahun ini merupakan ekspresi perkembangan pribadinya.

Sheryl mengaku ada bagian yang menunjukan tahapan dalam hidupnya, dan caranya bergerak maju. 

Baca Juga : ‘Ku Rindu Ibu’ Lagu Emosional Iky ke Ibunda

Jennovine berperan menunjukan kemampuan Sheryl beradaptasi dengan dunia yang belum sepenuhnya ia pahami.

Album Jennovine berisikan 7 track lagu dengan berbahasa Inggris dan 1 track intro.

Melalui album ini juga, Sheryl memulai perjalanan baru dengan musiknya. Terlihat dengan jelas bahwa ia melakukan pendekatan berbeda melalui produksi musik disepanjang album. 

Komposisi lagu-lagu terlihat sangat kontras dengan karya-karya Sheryl sebelumnya, bisa dikatakan seperti kupu-kupu yang pertama kali melebarkan sayapnya. 

Baca Juga : Hello My Darling, Lagu LDR yang Dikemas dengan Riang Ceria

Namun Jennovine berperan sebagai kebangkitan bagi musisi yang bernaung di Musica Studio ini.Album Jennovine ini berisikan 7 track lagu berbahasa Inggris dan 1 track intro. [*]

Fatkhur rohim

Leave a Comment

Recent Posts

The TITANS Berkolaborasi dengan Lukman & Reza di Playlist Live 2024: Kejutan Spesial untuk Bandung

WARTAMUSIK.com – Bandung. Kejutan spektakuler terjadi di Playlist Live 2024 yang digelar di Bandung, kota… Read More

4 days ago

Prinsa Mandagie Kembali dengan Single dan Film Pendek “Coba Jadi Aku”

WARTAMUSIK.com – Jakarta. Setelah hiatus sejenak untuk fokus pada debut aktingnya, Prinsa Mandagie kembali ke… Read More

4 days ago

Grup Musik Kobam Viral di Media Sosial, Jwara Creative Siapkan Single “Akibat Judol”

WARTAMUSIK.com – Jakarta. Grup musik Kobam kini tengah viral di media sosial berkat video cover… Read More

5 days ago

Denda Luncurkan Jingle Labuan Bajo, Kolaborasi dengan Kemenpar

WARTAMMUSIK.com – Jakarta. Penyanyi solo dan pencipta Denda merilis  "Jingle Labuan Bajo". Jingle ini merupakan… Read More

6 days ago

Klaten Etno Jazz Sawah 2024: Padukan Harmoni Musik dan Alam

WARTAMUSIK.com – Jakarta. Sebelum menyebar ke kota-kota besar di Amerika pada awal abad 20, jazz… Read More

1 week ago

Daun Jatuh dan Prilly Latuconsina Kolab Merilis Lagu “Tuk Singgah”

WARTAMMUSIK.com – Jakarta. Daun Jatuh, band pop-folk asal Tangerang yang dikenal dengan lagu-lagu penuh makna,… Read More

1 week ago