Categories: Panggung

Hari Ini Music Matters Kolab dengan Musisi Internasional Digelar

WARTAMUSIK.com – Jakarta. Sebanyak 6 musisi Indonesia dan 4 musisi internasional bakal kolab dalam event “Music Matters from Wonderful Indonesia” dari tanggal 4 – 6 Desember 2020 yang dapat ditonton di platform digital YouTube, IG, Facebook “Music Matter” setiap pukul 19:00 WIB.

Event musik yang digelar secara hybrid ini akan berlangsung di destinasi super prioritas Indonesia. Untuk arahan musik, dipercayakan kepada Kurt Hugo Schneider seorang produser, sutradara, composer dan juga YouTuber.

Baca Juga : Hype Festival Kolab dengan Kemenparekraf Persembahkan Wonders, Apa Istimewanya?

Beberapa musisi Indonesia yang bakal tampil dalam event ini adalah Andmesh, Hondo, Weird Genius, Danilla Riyadi, Isyana Sarasvati, dan PADI Reborn. 

Sementara musisi mancanegaranya dating dari 2 negara yakni Amerika dan Filipina yaitu Jules Arora, duo urban / R&B, Ni/Co, dan Sam Tsui—penyanyi, penulis lagu, dan content creator.

Jadwal Music Matters from Wonderful Indonesia

Jadwal Music Matters from Wonderful Indonesia.

Kurt Hugo Schneider bakal menyajikan suatu tontonan music yang di setiap episodenya akan menampilkan kolaborasi unik antara talenta music Indonesia, bersama dengan musisi internasional. Simak berikut ini jadwalnya.

Baca Juga : Tahun Ini Prambanan Jazz Festival Digelar Secara Hybrid

Music Matters from Wonderful Indonesia – Edisi Danau Toba: 4 Desember 2020

  • Andmesh
  • Hondo
  • Kurt Hugo Schneider
  • Jules Aurora

Music Matters from Wonderful Indonesia – Edisi Labuan Bajo: 5 Desember 2020

  • Weird Genius
  • Danilla Riyadi
  • Kurt Hugo Schneider
  • NI/CO

Music Matters from Wonderful Indonesia – Edisi Yogyakarta & Borobudur: 6 Desember 2020

  • Isyana Sarasvati
  • PADI Reborn
  • Kurt Hugo Scheneider
  • Samsui
Fatkhur rohim

Leave a Comment

Recent Posts

The TITANS Berkolaborasi dengan Lukman & Reza di Playlist Live 2024: Kejutan Spesial untuk Bandung

WARTAMUSIK.com – Bandung. Kejutan spektakuler terjadi di Playlist Live 2024 yang digelar di Bandung, kota… Read More

6 days ago

Prinsa Mandagie Kembali dengan Single dan Film Pendek “Coba Jadi Aku”

WARTAMUSIK.com – Jakarta. Setelah hiatus sejenak untuk fokus pada debut aktingnya, Prinsa Mandagie kembali ke… Read More

6 days ago

Grup Musik Kobam Viral di Media Sosial, Jwara Creative Siapkan Single “Akibat Judol”

WARTAMUSIK.com – Jakarta. Grup musik Kobam kini tengah viral di media sosial berkat video cover… Read More

1 week ago

Denda Luncurkan Jingle Labuan Bajo, Kolaborasi dengan Kemenpar

WARTAMMUSIK.com – Jakarta. Penyanyi solo dan pencipta Denda merilis  "Jingle Labuan Bajo". Jingle ini merupakan… Read More

1 week ago

Klaten Etno Jazz Sawah 2024: Padukan Harmoni Musik dan Alam

WARTAMUSIK.com – Jakarta. Sebelum menyebar ke kota-kota besar di Amerika pada awal abad 20, jazz… Read More

1 week ago

Daun Jatuh dan Prilly Latuconsina Kolab Merilis Lagu “Tuk Singgah”

WARTAMMUSIK.com – Jakarta. Daun Jatuh, band pop-folk asal Tangerang yang dikenal dengan lagu-lagu penuh makna,… Read More

2 weeks ago