“Lagu ini terlebih dahulu direkam olehnya di voice notes handphone miliknya saat mendapatkan idenya di dalam kamar mandi. Setelah merekam lagu tersebut Arya kemudian mulai menggarapnya secara serius hingga jadi seperti sekarang,” terangnya.
Di lagu ‘Love Song’ ini Arya tidak arogan dengan digarap sendiri, ia dibantu dengan Samuel PG pada Drums dan Dion Djokoadi pada Bass. Karena membidik market luar negeri, maka pada single keduanya ini Arya menyajikan lagu ini dalam bahasa Ingris.
Baca Juga : Keponakan Alm. Glenn Fredly, Geffin Rilis Single Debut Berjudul “Usaha & Cinta Ibu”
“Beberapa bulan ke depan, akan merilis beberapa single lagi dan berharap di tahun ini bakal merilis EP atau album,” pungkas Arya. [*]
Page: 1 2
WARTAMUSIK.com – Jakarta. Setelah merilis lagu "Biru" pada 31 Oktober 2024, Dere kembali mengajak pendengar… Read More
WARTAMUSIK.com – Jakarta. Penyanyi berbakat Clara Riva, yang baru saja dinominasikan di Anugerah Musik Indonesia… Read More
WARTAMUSIK.com – Jakarta. Setelah merayakan satu dekade album debutnya Telisik, Danilla kembali dengan sebuah kejutan… Read More
WARTAMUSIK.com – Jakarta. Dunia musik Indonesia kembali dikejutkan dengan hadirnya karya terbaru dari almarhum Mike… Read More
WARTAMUSIK.com – Jakarta. Setelah lebih dari dua dekade berkarya bersama band GIGI, vokalis Armand Maulana… Read More
WARTAMUSIK.com – Jakarta. Paduan musik jazz dunia dan musik Latin akan mengisi panggung Indonesia bulan… Read More
Leave a Comment