Selain itu, single ini juga berkisah tentang proses growing yang membuat manusia berjalan maju dari satu titik ke titik lainnya yang ada di depan.
“Ada proses growing dan glowing yang mau diceritain dari seorang manusia. Di dalam ceritanya terdapat banyak orang yang mendukung proses pertumbuhan. Ini rasa terima kasih untuk mereka yang selalu menopang manusia lainnya dalam proses yang terjadi,” ungkap Dipha Barus.
Baca Juga : Dipha Barus & Cade Rilis VM “Down” Melalui Kanal YouTube Ultra Music
Hal ini pun dapat terlihat pada Official Video Musik (VM) dari single ini yang terdapat di kanal Ultra Music, dimana dalam VM tersebut tergambar proses bertumbuhnya seseorang yang diinterpretasikan secara visual oleh sutradara Mol Edrin.
Untuk lebih menyebarkan pesan dalam lagu ini, Dipha Barus juga telah ikut berpartisipasi dalam #FlowerChallenge pada aplikasi Tik Tok dimana banyak penikmat musiknya membuat sebuah Make-Up Challenge. [*]
Page: 1 2
WARTAMUSIK.com – Jakarta. Setelah merilis lagu "Biru" pada 31 Oktober 2024, Dere kembali mengajak pendengar… Read More
WARTAMUSIK.com – Jakarta. Penyanyi berbakat Clara Riva, yang baru saja dinominasikan di Anugerah Musik Indonesia… Read More
WARTAMUSIK.com – Jakarta. Setelah merayakan satu dekade album debutnya Telisik, Danilla kembali dengan sebuah kejutan… Read More
WARTAMUSIK.com – Jakarta. Dunia musik Indonesia kembali dikejutkan dengan hadirnya karya terbaru dari almarhum Mike… Read More
WARTAMUSIK.com – Jakarta. Setelah lebih dari dua dekade berkarya bersama band GIGI, vokalis Armand Maulana… Read More
WARTAMUSIK.com – Jakarta. Paduan musik jazz dunia dan musik Latin akan mengisi panggung Indonesia bulan… Read More
Leave a Comment