Categories: Video Musik

VM Tones & I “Dance Monkey” Tembus 1 Miliar Kali Ditonton

wartamusik.com – Jakarta. Jika melihat dan mendengar Video Music (VM) Tones & I yang membawakan lagu “Dance Monkey” pasti banyak yang belum bisa move on dari ingatan kita.

Padahal VM tersebut sudah hampir setahun bertengger di kanal YouTube. VM ini memang tidak hanya menyuguhkan musik yang menarik namun juga visual yang kece.

Baca Juga : ‘Rain on Me’ Single Kolaborasi Lady Gaga dan Ariana Grande

Sedemikian kuatnya lagu tersebut menancap diingatan para pendengarnya hingga pada hari ini Rabu (19/05/2020) VM tersebut telah di tonton 1 miliar kali, atau tepatnya 1.002.148.783 kali ditonton semenjak di upload pada (24/06/2020) lalu.

VM yang di sutradarai oleh Nick Kozakis & Liam Kelly ini memvisualkan Tones & I ini mengisahkan sekumpulan laki-laki tua dengan pakain vintagemereka yang mondar-mandir keluar rumah, kemudian bermain golf. 

Baca Juga : Single Weird Genius Berjudul “Lathi” Menuai Sukses di Kanal Digital

Uniknya, meski hanya menggunakan dua berlatar belakang yakni rumah dan lapangan golf namun mampu memikat triliunan orang untuk menikmati VM ini hingga usai.

“Saya tidak percaya jika “Dance Monkey” telah ditonton mencapai 1 miliar lebih. Saya sangat senang membuat video ini. Terima kasih kepada semua orang karena telah menonton,” terang Tones And I. [*]

Fatkhur rohim

Leave a Comment

Recent Posts

The TITANS Berkolaborasi dengan Lukman & Reza di Playlist Live 2024: Kejutan Spesial untuk Bandung

WARTAMUSIK.com – Bandung. Kejutan spektakuler terjadi di Playlist Live 2024 yang digelar di Bandung, kota… Read More

6 days ago

Prinsa Mandagie Kembali dengan Single dan Film Pendek “Coba Jadi Aku”

WARTAMUSIK.com – Jakarta. Setelah hiatus sejenak untuk fokus pada debut aktingnya, Prinsa Mandagie kembali ke… Read More

6 days ago

Grup Musik Kobam Viral di Media Sosial, Jwara Creative Siapkan Single “Akibat Judol”

WARTAMUSIK.com – Jakarta. Grup musik Kobam kini tengah viral di media sosial berkat video cover… Read More

1 week ago

Denda Luncurkan Jingle Labuan Bajo, Kolaborasi dengan Kemenpar

WARTAMMUSIK.com – Jakarta. Penyanyi solo dan pencipta Denda merilis  "Jingle Labuan Bajo". Jingle ini merupakan… Read More

1 week ago

Klaten Etno Jazz Sawah 2024: Padukan Harmoni Musik dan Alam

WARTAMUSIK.com – Jakarta. Sebelum menyebar ke kota-kota besar di Amerika pada awal abad 20, jazz… Read More

1 week ago

Daun Jatuh dan Prilly Latuconsina Kolab Merilis Lagu “Tuk Singgah”

WARTAMMUSIK.com – Jakarta. Daun Jatuh, band pop-folk asal Tangerang yang dikenal dengan lagu-lagu penuh makna,… Read More

2 weeks ago