Categories: Issue

Bangkitkan Semangat Berkarya, IM3 Persembahkan Collabonation Tour di 50 Kota

Bersama dengan sederet musisi kebanggaan tanah air, Collabonation Tour akan menghadirkan hiburan bagi para audiens setia IM3 dan masyarakat Indonesia dari Pulau Sumatera, Jawa, Kalimantan, hingga Sulawesi. 

Melalui Collabonation Tour, IM3 memiliki misi tidak hanya untuk kembali menyapa dan menghibur para generasi muda Indonesia namun juga ingin membangkitkan semangat berkarya mereka seiring dengan pengembangan jaringan yang juga kami lakukan di kota-kota tujuan Collabonation Tour. 

Baca Juga : Begini Keseruan Kolaborasi Perdana Rendy Pandugo dan Pamungkas di Collabonation Concert

Harapannya kampanye Era Baru, Jaringan Baru ini dapat memberikan dampak positif yang signifikan dan menjadi bukti nyata komitmen IM3 untuk terus meningkatkan kenyamanan dalam pengalaman internetan dengan jaringan baru yang kuat.

Rendy Pandugo, mewakili para musisi yang akan tampil di konser ini menyampaikan, sejak awal, Collabonation memberikan ruang besar bagi musisi untuk berkolaborasi dengan sesama seniman. 

Baca Juga : Lagu ‘Angin di Lautan’ Tutup Kisah Collabonation CAMP The Series

Setelah sebelumnya bersama teman-teman musisi lain banyak terlibat di kolaborasi online, kini lewat Collabonation Tour berkesempatan kembali bertemu audiens dan menyuguhkan aksi panggung secara offline. 

“Tentunya hal ini menjadi energi positif bagi para musisi untuk terus menyuarakan karya dan semoga dapat menularkan semangatnya,” terang Rendy Pandugo. [*]

Page: 1 2

Fatkhur rohim

Leave a Comment

Recent Posts

Harry Toledo, Musisi Jazz Alumni UMY, Memukau di Lawu Jazz Festival 2024

WARTAMUSIK.com – Tawangmangu. Harry Toledo, musisi jazz kenamaan dan alumni Universitas Muhammadiyah Yogyakarta (UMY) angkatan… Read More

5 days ago

Tiga Musisi Berkolaborasi Reza Arfandy, Anov Blues One, dan Ashley Hamel di Single “Bad Boi”

WARTAMUSIK.com – Jakarta. Gitaris band Strolling Wizards, Reza Arfandy, meramaikan kancah musik Indonesia dengan merilis… Read More

5 days ago

Wondergel Rilis Single “Manusia Bebas”, Kebangkitan Musik Indie Pop

WARTAMUSIK.com – Jakarta. Usai beberapa tahun vakum, band indie pop/alternative rock legendaris asal Jakarta, Wondergel,… Read More

6 days ago

Biancadimas Merilis Single Terbaru “Rindu Merindu Serindu-Rindunya”

WARTAMUSIK.com – Jakarta. Setelah merilis single sukses “Manusia Paling Menyebalkan” pada bulan Juli lalu, Biancadimas… Read More

1 week ago

Sabrina Carpenter Catat Sejarah, Perempuan dan Termuda dengan Album #1 di Inggris

WARTAMUSIK.com – Jakarta. Sabrina Carpenter telah meraih pencapaian monumental dengan album terbarunya, Short n’ Sweet,… Read More

1 week ago

Atya Faudina Single Debut “Hapuskan Dia”, Ungkap Romantika yang Menyentuh

WARTAMUSIK.com – Jakarta. Atya Faudina, penyanyi berbakat yang telah lama menggeluti dunia musik Indonesia, kini… Read More

1 week ago