Lewat lagu ini, Farrel ingin mengingatkan untuk setiap pasangan agar mereka tidak terlalu menuntut pasangan mereka karena hal tersebut akan bisa berujung pada perpisahan.
“Selalu akan ada kemungkinan untuk siapapun yang ada di samping kita sekarang untuk pergi bersama orang lain atau kembali ke masa lalunya, jadi menurutku jangan terlalu demanding dalam menjalankan hubungan,” katanya.
Baca Juga : Uchy Amyrtha Ajak Bernostalgia Kembali Melalui Singel, ‘Mohon Ampun’
Barry Likumahuwa sendiri mengatakan, bahwa Farrel berhasil membawakan lagu ini dengan warna baru ala dirinya dan berhasil mengeluarkan elemen warna BLP dari lagunya, dan hal tersebut menurutnya adalah sesuatu yang baik.
“Kalau kamu mendadak merasa galau dan punya moment sedang senderan di kaca mobil dan merasa sedang berada di video klip galau, lagu ini cocok untuk didengarkan,” ungkapnya. [*]
Page: 1 2
WARTAMUSIK.com – Jakarta. Setelah merilis lagu "Biru" pada 31 Oktober 2024, Dere kembali mengajak pendengar… Read More
WARTAMUSIK.com – Jakarta. Penyanyi berbakat Clara Riva, yang baru saja dinominasikan di Anugerah Musik Indonesia… Read More
WARTAMUSIK.com – Jakarta. Setelah merayakan satu dekade album debutnya Telisik, Danilla kembali dengan sebuah kejutan… Read More
WARTAMUSIK.com – Jakarta. Dunia musik Indonesia kembali dikejutkan dengan hadirnya karya terbaru dari almarhum Mike… Read More
WARTAMUSIK.com – Jakarta. Setelah lebih dari dua dekade berkarya bersama band GIGI, vokalis Armand Maulana… Read More
WARTAMUSIK.com – Jakarta. Paduan musik jazz dunia dan musik Latin akan mengisi panggung Indonesia bulan… Read More
Leave a Comment