Categories: Single Terbaru

“Selamat Datang di Ujung Dunia” Album Rasa Nano-Nano Tentang Jakarta dari Lomba Sihir

Ada juga cerita tentang berbohong demi mencari aman (“Jalan Tikus”), pedoman untuk bertahan di Jakarta (“Hati dan Paru-Paru”) dan tema-tema lain yang familier, terutama bagi yang berusia pertengahan 20-an tahun seperti halnya para anggota Lomba Sihir.

Baca Juga : VM “Tafsir Mimpi” dari The Panturas Libatkan Aktor Ine Febriyanti

“Perjalanan bersama Lomba Sihir semakin hari semakin melebur. Meski setiap anggota memiliki bandnya masing-masing, entah bagaimana Lomba Sihir selalu berhasil mengeluarkan sisi lain yang super fun,” kata Tristan yang juga mendapat kesempatan bernyanyi bersama Tama di lagu “Cameo”. 

Berbagi Tugas Penggarapan Album

Pengerjaan album ini berlangsung di studio Soundpole, ditambah sesi rekaman drum di SoundVerve Studio bersama engineer Rama Harto Wiguna.

Dengan adanya enam kepala di Lomba Sihir, maka musik di tiap lagu Selamat Datang di Ujung Dunia pun beraneka ragam. Ada lagu rock seperti “Seragam Ketat” yang mengkritik sistem pendidikan, “Ya Mau Gimana?” yang membahas kenakalan anak muda diiringi hentakan musik dansa. 

Sementara lagu “Mungkin Takut Perubahan” yang mengemas keengganan keluar dari zona nyaman dalam balutan pop. “Enam kepala ini punya warna sendiri-sendiri. Itu yang mau kami sampaikan di album ini. Setiap lagunya beda-beda. Itu yang bikin seru,” kata Enrico. 

Baca Juga : Mantra Vutura feat Hindia Rilis Single Terbaru “Percakapan Pt. 1”

Pengerjaan album ini berlangsung di studio Soundpole, ditambah sesi rekaman drum di SoundVerve Studio bersama engineer Rama Harto Wiguna. Prosesnya berjalan relatif cepat, yakni dari Januari hingga Februari 2021. 

“Ngebut banget bagaimana caranya? Mayoritas dari anak-anak Lomba Sihir kan produser, makanya lagunya kami bagi-bagi proses pengerjaannya,” kata Tama. 

Page: 1 2 3 4

Fatkhur rohim

Leave a Comment

Recent Posts

Daun Jatuh dan Prilly Latuconsina Kolab Merilis Lagu “Tuk Singgah”

WARTAMMUSIK.com – Jakarta. Daun Jatuh, band pop-folk asal Tangerang yang dikenal dengan lagu-lagu penuh makna,… Read More

2 weeks ago

Dere dan Tiga Dua Satu Rilis Video Musik ‘Biru’, Kisah Cinta yang Sendu

WARTAMUSIK.com – Jakarta. Setelah merilis lagu "Biru" pada 31 Oktober 2024, Dere kembali mengajak pendengar… Read More

2 weeks ago

Clara Riva Rilis Single Terbaru ‘Alasan Klasik’, Ceritakan Kisah Cewek Kuat Setelah Kehilangan

WARTAMUSIK.com – Jakarta. Penyanyi berbakat Clara Riva, yang baru saja dinominasikan di Anugerah Musik Indonesia… Read More

2 weeks ago

Danilla Rilis “Telisik (lagi) Deluxe Version” Setelah Satu Dekade, Menawarkan Pengalaman Mendalam dan Nuansa Baru

WARTAMUSIK.com – Jakarta. Setelah merayakan satu dekade album debutnya Telisik, Danilla kembali dengan sebuah kejutan… Read More

2 weeks ago

Mike Mohede dan Andi Rianto Kolaborasi dalam Single “Gadisku”

WARTAMUSIK.com – Jakarta. Dunia musik Indonesia kembali dikejutkan dengan hadirnya karya terbaru dari almarhum Mike… Read More

2 weeks ago

Armand Maulana Rilis EP Terbaru “Sarwa Renjana”, Eksplorasi Cinta dan Syukur

WARTAMUSIK.com – Jakarta. Setelah lebih dari dua dekade berkarya bersama band GIGI, vokalis Armand Maulana… Read More

2 weeks ago