Categories: Single Terbaru

Single Terbaru JVSAN ’Further’ Hasilkan Vibe Nostalgic

WARTAMUSIK.com – Jakarta. Setelah kolaborasinya dengan Reikko (@rrreikko) pada single “4:55pm”, dan Jebung (@jebunggg) “Feresy”, JVSAN kembali menambahkan karya ke dalam daftar lagu sedihnya.

Ia me-rilis sebuah cerita dalam bentuk musik dan buku yang ditulisnya sendiri dengan nuansa chill/ambience/RnB khas “JVSAN” lagu ini berisi cerita masa lalu JVSAN menghasilkan vibe nostalgic yang dapat dinikmati dan dirasakan oleh para pendengar.

Baca Juga : Hari Ini .Feast Menutup Tur Multisemesta di Bengkel Space, SCBD, Jakarta

Bersama dengan rilis nya buku berjudul “sorry for not answering the phone, i’m too busy trying to fly away” dibawah publishing Bukune (@bukune) yang bercerita tentang kondisi dibalik mental health yang dialami JVSAN, lagu ini dibuat sebagai pengiring dari buku tersebut.

JVSAN adalah seorang singer-producer yang lahir di Jakarta dan telah bekerjasama dengan beberapa artis lainnya seperti Skinnyfabs, Noui, Lyn Lapid, Sara Fajira, Reikko, Caesi, Jebung dan lainnya.

Baca Juga : Digelar Bulan Mei Mendatang, Ini Harga Tiket dan Line Up Konser Musik SABIPHORIA

Ia sudah terlibat dengan musik sebagian besar dari hidupnya, mulai dengan piano pada kelas tiga sekolah dasar, sebelum mengambil gelar Composer di universitas musik.

Meski aliran lagunya anti-mainstream di Indonesia, ia berujar semua orang mengatakan padanya bahwa musisi di industri ini mulai dengan mengeluarkan sesuatu yang mudah dijual di Indonesia. Secara ideal, cara itu lebih cepat menaikkan popularitas.

Baca Juga : Suguhkan Aransemen Anyar, di Single ‘Tembak’ Private Number Ajak The Rain

Rilisan ini adalah salah satu bagian dari perjalanan musiknya setelah menemukan pelariannya dalam musik. Ia terus mengejar keyakinannya untuk menghasilkan musik yang imajinatif dan non-konvensional. [*]

Fatkhur rohim

Leave a Comment

Recent Posts

Uniknya Musik Tradisi Berpadu dengan Jazz di Tengah Sawah di Klaten

WARTAMUSIK.com – Klaten. Di tengah suasana asri sawah dan mata air bening di lingkungan Umbul… Read More

13 hours ago

The TITANS Berkolaborasi dengan Lukman & Reza di Playlist Live 2024: Kejutan Spesial untuk Bandung

WARTAMUSIK.com – Bandung. Kejutan spektakuler terjadi di Playlist Live 2024 yang digelar di Bandung, kota… Read More

7 days ago

Prinsa Mandagie Kembali dengan Single dan Film Pendek “Coba Jadi Aku”

WARTAMUSIK.com – Jakarta. Setelah hiatus sejenak untuk fokus pada debut aktingnya, Prinsa Mandagie kembali ke… Read More

7 days ago

Grup Musik Kobam Viral di Media Sosial, Jwara Creative Siapkan Single “Akibat Judol”

WARTAMUSIK.com – Jakarta. Grup musik Kobam kini tengah viral di media sosial berkat video cover… Read More

1 week ago

Denda Luncurkan Jingle Labuan Bajo, Kolaborasi dengan Kemenpar

WARTAMMUSIK.com – Jakarta. Penyanyi solo dan pencipta Denda merilis  "Jingle Labuan Bajo". Jingle ini merupakan… Read More

1 week ago

Klaten Etno Jazz Sawah 2024: Padukan Harmoni Musik dan Alam

WARTAMUSIK.com – Jakarta. Sebelum menyebar ke kota-kota besar di Amerika pada awal abad 20, jazz… Read More

1 week ago