Categories: Issue

Ukulele Batik Ini Menjadi Buruan Kolektor di Event NAMM di Amerika Serikat

Ukulele Batik merupakan ukulele akustik yang dilukis tangan dengan motif batik. Tingkat kesulitan pengerjaannya menjadikan ukulele seri ini sebagai collectible items bagi para kolektor.

Sementara itu, Gula USA turut untuk pertama kalinya dalam The NAMM Show, namun sudah berhasil menarik banyak perhatian para buyer dengan menampilkan produk handmade bass dan elektrik gitar dengan kualitas premium. 

Baca Juga : Drama Musikal Monolog Inggit: Ini Peran Happy Salma

Dr. Case yang merupakan produsen tas alat musik asal Bandung kembali berpartisipasi dengan menampilkan tas perlengkapan musik, seperti tas gitar dan tas ukulele.

Selain itu, produk alat musik dan pengeras suara asal Indonesia juga mendapatkan preferensi tarif khusus untuk masuk ke pasar Amerika Serikat melalui skema Generalized System of Preference (GSP). 

Baca Juga : Lagu ‘8=1’ Adalah Sebuah Pesan Tentang Mimpi dan Persahabatan dari UN1TY

Dengan GSP, alat musik Indonesia mendapatkan competitive advantage yaitu keringanan/tanpa bea masuk untuk memasuki pasar Amerika Serikat dibandingkan produk serupa dari negara lain. [*]

Page: 1 2 3

Fatkhur rohim

Leave a Comment

Recent Posts

Pelita Air: Ciptakan Harmoni Antara Musik dan Penerbangan dengan In-Flight Musik

WARTAMUSIK.com – Jakarta. Maliq D’Essentials, band jazz-funk terkemuka dari Indonesia, siap menggelar tur konser "Can… Read More

2 weeks ago

Oslo Ibrahim Perkenalkan Musik Indonesia ke Times Square New York di Album Kedua

WARTAMUSIK.com – Jakarta. Penyanyi dan penulis lagu asal Indonesia, Oslo Ibrahim, baru saja meraih pencapaian… Read More

2 weeks ago

Brisia Jodie Luncurkan Debut Single Baru “Tak Ada Restu”

WARTAMUSIK.com – Jakarta. Penyanyi Brisia Jodie akhirnya merilis single terbaru berjudul "Tak Ada Restu," setelah… Read More

2 weeks ago

MALIQ & D’Essentials Umumkan Tur Konser “Can Machines Fall In Love?” di Indonesia dan Malaysia

WARTAMUSIK.com – Jakarta. Grup musik legendaris Indonesia, MALIQ & D'Essentials, kembali hadir dengan kabar besar!… Read More

2 weeks ago

Kamila Batavia Rilis Single Ketiga “Hilang dan Tak Kembali”

WARTAMUSIK.com – Jakarta. Kamila Batavia kembali memperkuat posisinya di dunia musik Indonesia dengan merilis single… Read More

2 weeks ago

Sabrina Carpenter Rilis Album Baru “Short n’ Sweet” dan Penampilan Spesial di MTV Video Music Awards

WARTAMUSIK.com – Jakarta. Sabrina Carpenter kembali menggebrak industri musik dengan merilis album terbarunya "Short n'… Read More

2 weeks ago